Bhabinkamtibmas Kelurahan Serdang Menghadiri Kegiatan Subuh Putih / Subuh Keliling DMI Ranting Kelurahan Serdang

 

KS, JAKARTA– Bhabinkamtibmas Kelurahan Serdang Bripka Ferly Menghadiri Kegiatan Subuh Putih / Subuh Keliling DMI Ranting Kelurahan Serdang di Masjid Al-Mu’minin RW 06 Kelurahan Serdang Kecamatan Kemayoran Jakarta Pusat. Minggu (1/9/2024).

Turut hadir dalam kegiatan tersebut lurah Serdang, Sekkel, DMI cabang Kemayoran, Bhabinkamtibmas, Ketua RW, FKDM, LMK, dan Ketua Dkm masjid.

“Kemudian selaku penceramah ialah KH. Dr. Sulhan Abu Fitrah, MA dengan adanya ceramah yang membangun dari pak abu semoga dapat mempersatukan umat menjelang pemilihan gubernur nanti” ucap Ferly

Ferly juga menambahkan bahwasannya mari bersama sama polri dengan masyarakat berkolaborasi dalam menjaga keamanan dan Ketertiban agar tercipta nya lingkungan yang nyaman.

Bahaya narkoba dikalangan remaja juga disampaikan Ferly guna para ibu ibu dan bapak bapak mengawasi dengan ketat anak anak nya dan terus memeriksa handphone anaknya.

Selanjutnya maraknya pencurian kendaraan bermotor menjadi hal yang wajib disampaikan oleh Ferly kepada warga binaan untuk jangan sampai lupa mengunci ganda kendaraan nya dan jangan sampai lengah.

Kemudian Ferly menyebutkan tujuan kegiatan ini adalah Sebagai aplikasi dari arahan Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombespol. Susatyo Purnomo Condro, S.H.,S.I.K.,M.H melalui Kapolsek Kemayoran Kompol. Arnold J. Simanjuntak, S.E.,S.I.K.,M.H untuk meningkatkan keimanan guna terciptanya lingkungan yang aman.

Adapun Bripka Ferly menyampaikan apabila ada kejadian segera hubungi Call center Kantor Polisi 110 atau bisa menghubungi Bhabinkamtibmas wilayah setempat.(erlita)

 

  • Related Posts

    Hendak Tawuran Belasan Remaja Diamankan Polisi Jakarta Barat, Sajam Hingga Narkoba Di Sita

      KS, JAKARTA – Dalam semalam, Tim Patroli Perintis Presisi Polres Metro Jakarta Barat berhasil menggagalkan aksi tawuran yang terjadi di tiga lokasi berbeda di wilayah Jakarta Barat pada malam…

    Anggota Polsubsektor Thamrin Pemantauan Giat CFD di Bundaran HI Menteng Jakpus

    KS, JAKARTA – Anggota Polsubsektor Thamrin Aipda Himawan Melaksanakan Pemantauan Kegiatan CFD di Bundaran HI Jalan Mh. Thamrin Menteng Jakarta Pusat. Minggu (8/9/2024). Selanjutnya Aipda Himawan memberikan Himbauan kepada Masyarakat…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    Profil Senator

    Ditengah Acara Deklarasi, Dua Anggota Terpilih 2024-2029 yang Hadir Serahkan Dukungan

    • June 23, 2024
    Ditengah Acara Deklarasi, Dua Anggota Terpilih 2024-2029 yang Hadir Serahkan Dukungan

    DPD Apresiasi Menko Hadi Tegas Memberantas Judi Online

    • June 21, 2024
    DPD Apresiasi Menko Hadi Tegas Memberantas Judi Online

    Darman Siahaan Sosok Caleg DPD Segudang Organisasi Mendaftar ke KPU

    • May 12, 2023
    Darman Siahaan Sosok Caleg DPD Segudang Organisasi Mendaftar ke KPU

    Maling Berjimat Tepergok Curi Motor Diamuk Warga Kebon Jeruk

    • October 9, 2022
    Maling Berjimat Tepergok Curi Motor Diamuk Warga Kebon Jeruk

    Puan: Pastikan Pasokan Biosolar Aman Agar Tak Ganggu Logistik Saat Ramadhan

    • March 30, 2022
    Puan: Pastikan Pasokan Biosolar Aman Agar Tak Ganggu Logistik Saat Ramadhan