Anies Ke PRJ Menyapa Pengunjung dan Cicipi Kerak Telor

KS, JAKARTA-Mantan Gubernur DKI Jakarta diundang hadir di pesta rakyat Jakarta Fair 2024 di Kemayoran Jakarta Jumat (21/6). Anies naik panggung menghitung mundur pesta kembang api dan mencoba kuliner kerak telor.

Tiba di PRJ, Anies langsung disambut hangat pengunjung. Para pengunjung PRJ masih mengidolakan Anies dan berharap memimpin kembali Jakarta.

BACAJUGA: Kaesang: Pak Anies Sama Saya Beda

Anies juga hadir di atas panggung dan menghitung mundur dinyalakannya kembang api. “lima, empat, tiga, dua, satu…” ucap Anies disambut riuh dan nyala kembang api.

Anies juga berkeliling PRJ menyapa para pengunjung, tak jarang pengunjung yang terkejut kedatangan Anies memintanya untuk berfoto bersama.

Di PRJ Anies juga mencoba kuliner kerak telor. Pedagang kerak telor mengaku senang dengan kehadiran Anies yang mampir di kedainya. “Senang sekali, semoga pak Anies jadi gubernur lagi,”ucap pedagang kerak telor.

Anies sendiri mengaku menikmati kerak telor yang dijajakan para pedagang di PRJ. “Enak…enak sekali,” kata Pak Anies. (eno)

  • Related Posts

    • January 31, 2026
    Ombudsman RI Beri Catatan Korektif kepada Kemenkeu soal Penuntasan Piutang BLBI Rp211 Triliun

      KS, JAKARTA – Ombudsman Republik Indonesia (RI memberikan sejumlah Tindakan Korektif kepada Kementerian Keuangan terkait penuntasan piutang Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI). Dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP),…

    • January 31, 2026
    Ahmad Muzani : NU Berusia 100 Tahun, Pilar Persatuan dan Penjaga Republik

      KS, JAKARTA  – Ketua MPR RI H. Ahmad Muzani menegaskan bahwa Nahdlatul Ulama (NU) memiliki peran historis dan strategis dalam perjalanan bangsa Indonesia, sejak masa penjajahan hingga mengisi kemerdekaan.…

    Leave a Reply

    Profil Senator

    Sepenggal Kisah Ikhsan dan Mutiara, Memupuk Harapan di Sekolah Rakyat

    • July 17, 2025
    Sepenggal Kisah Ikhsan dan Mutiara, Memupuk Harapan di Sekolah Rakyat

    Maju Gantikan Ketua DPD, Sultan Klaim Didukung 105 Anggota

    • September 29, 2024
    Maju Gantikan Ketua DPD, Sultan Klaim Didukung 105 Anggota

    Ditengah Acara Deklarasi, Dua Anggota Terpilih 2024-2029 yang Hadir Serahkan Dukungan

    • June 23, 2024
    Ditengah Acara Deklarasi, Dua Anggota Terpilih 2024-2029 yang Hadir Serahkan Dukungan

    DPD Apresiasi Menko Hadi Tegas Memberantas Judi Online

    • June 21, 2024
    DPD Apresiasi Menko Hadi Tegas Memberantas Judi Online

    Darman Siahaan Sosok Caleg DPD Segudang Organisasi Mendaftar ke KPU

    • May 12, 2023
    Darman Siahaan Sosok Caleg DPD Segudang Organisasi Mendaftar ke KPU

    Maling Berjimat Tepergok Curi Motor Diamuk Warga Kebon Jeruk

    • October 9, 2022
    Maling Berjimat Tepergok Curi Motor Diamuk Warga Kebon Jeruk