Viral Aksi Komplotan Pencuri HP Terekam CCTV, Diringkus Tim Opsnal Reskrim Polsek Koja

 

KS, JAKARTA – Polsek Koja, Polres Jakarta Utara mengungkap Kasus Tindak Pidana pencurian Handphone yang viral di medsos di instagram.

Kanit Reskrim Polsek Koja AKP Alex Chandra, SH saat ditemui Kamis (14/11/2024) mengatakan, dua pelaku pencurian Handphone berhasil ditangani.

Dijelaskannya, aksi pencurian ponsel terjadi di Kampung Beting Jaya No. RT 06/18, Tugu Utara, Koja, Jakarta Utara. Kedua pelaku menggasak ponsel Aminah. Kedua pelaku yang diketahui Yudi Adrianto (20) dan Jayadi (31), menggasak ponsel korban.

“Aksi kedua pelaku warga Kali Baru, terekam kamera pengawas, ” jelasnya. Berbekal video viral, kedua pelaku saat melintas dikenali tim opsnal Reskrim Polsek Koja, yang langsung menangkap kedua pelaku yang saat itu sedang berbocengan sepeda motor.

“Kedua pelaku berhasil ditangkap tanpa melakukan Perlawanan selanjutnya dibawa ke Polsek koja untuk penanganan proses lebih lanjut, ” jelas Alex.

Related Posts

Korupsi Gerobak Kemendag, 2 Terdakwa Rugikan Negara Rp 61,5 M

  KS, JAKARTA – Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat, menggelar siding korupsi di kementerian perdagangan dengan dua terdakwa, Selasa (29/4/2025). Dugaan korupsi pengadaan gerobak dagang di Kementerian Perdagangan (Kemendag) pada tahun…

May Day di Monas, Serikat Buruh Sebut Prabowo Akan Pidato

  KS, JAKARTA – May Day yang jatuh pada 1 Mei nanti, gabungan serikat-serikat pekerja akan menggelar aksi Hari Buruh Sedunia di Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, pada 1 Mei…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Profil Senator

Maju Gantikan Ketua DPD, Sultan Klaim Didukung 105 Anggota

  • September 29, 2024
Maju Gantikan Ketua DPD, Sultan Klaim Didukung 105 Anggota

Ditengah Acara Deklarasi, Dua Anggota Terpilih 2024-2029 yang Hadir Serahkan Dukungan

  • June 23, 2024
Ditengah Acara Deklarasi, Dua Anggota Terpilih 2024-2029 yang Hadir Serahkan Dukungan

DPD Apresiasi Menko Hadi Tegas Memberantas Judi Online

  • June 21, 2024
DPD Apresiasi Menko Hadi Tegas Memberantas Judi Online

Darman Siahaan Sosok Caleg DPD Segudang Organisasi Mendaftar ke KPU

  • May 12, 2023
Darman Siahaan Sosok Caleg DPD Segudang Organisasi Mendaftar ke KPU

Maling Berjimat Tepergok Curi Motor Diamuk Warga Kebon Jeruk

  • October 9, 2022
Maling Berjimat Tepergok Curi Motor Diamuk Warga Kebon Jeruk

Puan: Pastikan Pasokan Biosolar Aman Agar Tak Ganggu Logistik Saat Ramadhan

  • March 30, 2022
Puan: Pastikan Pasokan Biosolar Aman Agar Tak Ganggu Logistik Saat Ramadhan