Gempabumi M 6.4 Guncang Kepulauan Mentawai, Kerusakan Ringan Dilaporkan di Siberut

KS, JAKARTA – Gempabumi berkekuatan magnitudo (M) 6.4 terjadi di Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat, Senin (29/8/2022) pukul 10.29 WIB. Pusat gempabumi itu diketahui berada di 0.99 LS, 98.53 BT atau…