Polri Terjunkan 1.347 Personil, Amankan Aksi Bela Palestina di Kedubes AS

KS, JAKARTA – Polri siap mengawal dan mengamankan Aksi Bela Palestina oleh Aliansi Ormas Muslim Indonesia di depan Kedubes AS Gambir Jakarta Pusat, Sabtu (8/6/2024).

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro mengatakan, “Dalam rangka pengamanan Aksi Bela Palestina di Kedubes AS kami melibatkan 1.347 Personel.”

Susatyo mengatakan rekayasa lalu lintas nantinya bersifat situasional tergantung kondisi di lapangan. Jika ekskalasi meningkatkan akan kita tutup jalan Merdeka Selatan, arus lalu lintas akan kita alihkan. Maka kami himbau untuk masyarakat yang akan melintas di depan Kedubes AS jalan Merdeka Selatan agar mencari jalan alternatif lainnya dikarenakan akan ada aksi penyampaian pendapat di depan Kedubes AS” ujar Kapolres.

Lebih lanjut Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro menghimbau kepada para peserta Aksi Bela Palestina untuk memperhatikan hak – hak masyarakat lainnya, dan tertib untuk menyampaikan pendapatnya dimuka umum.

“Kami menghimbau, siapa saja yang akan menyampaikan pendapat di muka umum, sebagaimana diatur dalam undang-undang penyampaian pendapat hak setiap warga negara, tentunya harus memperhatikan hak-hak masyarakat lainnya, sehingga aturan dalam undang-undang penyampaian pendapat di muka umum harap di patuhi.” Jelas Susatyo

Seluruh personel yang terlibat Pengamanan untuk selalu bertindak persuasif, tidak terprovokasi, mengedepankan negoisasi, pelayanan serta humanis. Tidak ada yang membawa senjata api. Layani saudara kita yang akan menyampaikan pendapatnya dengan tulus, ikhlas dan humanis.” Tutup Kapolres.

Kita do’akan bersama, semoga konflik Israel Palestina segera usai dan perdamaian dunia tercipta.

  • Related Posts

    Kapolres Metro Jakarta Utara Gelar Buka Puasa Bersama Media, Perkuat Sinergi Polri dan Wartawan

      KS, JAKARTA – Kapolres Metro Jakarta Utara, Kombes Pol. H. Ahmad Fuady, S.H., S.I.K., M.H., menggelar acara Buka Puasa Bersama Media dan Wartawan secara virtual melalui Zoom Meeting dari…

    Polsek Kelapa Gading Kunjungi Tempat Pengobatan Mental, Berikan Bantuan Sembako

      KS, JAKARTA – Bulan suci Ramadan, Polsek Kelapa Gading melaksanakan kegiatan Kunjungan dan Bhakti Sosial di Yayasan Nurul Alam Baitama (YANABI) jalan Gading Sengon X No.43, Kelapa Gading Barat,…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    Profil Senator

    Maju Gantikan Ketua DPD, Sultan Klaim Didukung 105 Anggota

    • September 29, 2024
    Maju Gantikan Ketua DPD, Sultan Klaim Didukung 105 Anggota

    Ditengah Acara Deklarasi, Dua Anggota Terpilih 2024-2029 yang Hadir Serahkan Dukungan

    • June 23, 2024
    Ditengah Acara Deklarasi, Dua Anggota Terpilih 2024-2029 yang Hadir Serahkan Dukungan

    DPD Apresiasi Menko Hadi Tegas Memberantas Judi Online

    • June 21, 2024
    DPD Apresiasi Menko Hadi Tegas Memberantas Judi Online

    Darman Siahaan Sosok Caleg DPD Segudang Organisasi Mendaftar ke KPU

    • May 12, 2023
    Darman Siahaan Sosok Caleg DPD Segudang Organisasi Mendaftar ke KPU

    Maling Berjimat Tepergok Curi Motor Diamuk Warga Kebon Jeruk

    • October 9, 2022
    Maling Berjimat Tepergok Curi Motor Diamuk Warga Kebon Jeruk

    Puan: Pastikan Pasokan Biosolar Aman Agar Tak Ganggu Logistik Saat Ramadhan

    • March 30, 2022
    Puan: Pastikan Pasokan Biosolar Aman Agar Tak Ganggu Logistik Saat Ramadhan